Cara Melihat Halaman Yang Kita Sukai Di Facebook - Apakah Anda pernah penasaran dengan halaman-halaman yang pernah Anda sukai dan ikuti di Facebook? Mungkin Anda ingin menghapus beberapa halaman yang tidak relevan lagi dengan minat Anda, atau mungkin Anda ingin menemukan halaman-halaman baru yang serupa dengan yang sudah Anda sukai sebelumnya.
Apapun alasan Anda, ada cara mudah untuk melihat daftar halaman yang Anda sukai dan ikuti di Facebook, baik melalui aplikasi seluler maupun situs web.
Baca Juga : Cara Menghapus Semua Foto Profil Di Facebook Lite
Cara Melihat Halaman Yang Kita Sukai Dan Ikuti Di Facebook
- Silahkan buka aplikasi Facebook Anda dan login dengan akun Anda
- Selanjutnya silhakan klik Strip Tiga diatas
- dan Kemudian pilih Halaman, pada menu halaman Anda akan melihat halaman Anda kelola nah untuk untuk melihat halaman yang Anda sukai silahkan klik tab " Halaman Yang Disukai "
- Jika Anda sudah tidak menyukai halaman tersebut maka tinggal Anda pada menu " Disukai" maka menu akan berubah " Suka " Kembali.
Sekarang Anda sudah tahu cara melihat halaman yang Anda sukai dan ikuti di Facebook. Anda bisa mengelola halaman-halaman tersebut sesuai dengan keinginan Anda, misalnya dengan berhenti menyukai atau mengikuti halaman tertentu, atau dengan mencari halaman-halaman baru yang menarik bagi Anda.
Baca Juga : Cara Mengganti Bahasa Di Facebook Lite
Semoga artikel ini bermanfaat bagi Anda. Jika ada pertanyaan atau saran, silakan tulis di kolom komentar di bawah ini. Terima kasih telah membaca!